Language advisory adalah layanan konsultasi bahasa (secara individu) di mana peserta (yang sudah siap dengan materi/dokumen) bertatap muka secara langsung dengan advisor. Layanan yang diberikan berupa koreksi atau saran terhadap penggunaan bahasa dari dokumen yang diajukan tanpa mengurangi maksud dan isi dari teks dokumen tersebut.
Kategori paket layanan Language Advisory
Layanan ditujukan kepada 2 kategori :
- language advisor for student (contoh : skripsi)
- language advisor for professional (contoh : tesis, desertasi)
Biaya Language Advisory
Biaya layanan language advisory ditentukan berdasarkan jenis kategori layanan. Untuk informasi biaya dapat menghubungi customer service :
Kampus UII Demangan (kantor pusat)
Jl. Demangan Baru No. 24 Yogyakarta
Telp/faks. : 0274 540255
Sms/WA : 0857 4365 0224
E-mail : [email protected]
Jam pelayanan: Senin – Jumat (08.30-21.00 WIB), Sabtu (08.30 – 17.00 WIB)
Kampus UII Terpadu (Unishop)
Kampus UII Terpadu Gd. Unishop samping Bookstore UII lt.2, Jl. Kaliurang KM 14,5 Yogyakarta
Telp/ 0274 454 7153, Sms 081 392 633 399
Jam pelayanan : Senin – Jumat (09.00-15.30 WIB)